Senin, 14 November 2016

Ternyata Si Joker Gunakan Blok Silinder ini Untuk Buat Bantai Lawan 500 Meteran

Ternyata Si Joker Gunakan Blok Silinder ini Untuk Buat Bantai Lawan 500 Meteran
Kawasaki Ninja 150 yang dijulukin si Joker di arena 500 meteran andalkan blok PDK Gold 1855 yang sudah tenar kehebatannya. Karena bermain di kelas standaran, piston dan stroke Kawasaki Ninja 150 di joker masih pakai ukuran standart pabrikan.

Exhaust dibikin tinggi 29 mm dan lebar 39 mm. Sementara transfer port, masih standar ting-ting. Untuk perbandingan kompresi mesinnya, dipatok pada angka 6,4 : 1.
“Oprekan ini yang jadi jurus jitu. Knalpot dibikin big volume, dengan diameter perut 44 mm. Bahannya pakai plat tipis seukuran 0,8 mm. Biasanya kan pakai plat dengan ketebalan 1 mm tuh,” ceplos Lukman yang akrab disapa Ipang, mekanik bengkel FMC, sang juru racik mesin yang bermarkas di Jl. Perjuangan, Wisma Asri, Bekasi Utara itu. 

Semoga bermamfaat dan jagan lupa share ke temen-temen yang lain ya

sumber >> read.motorplus-online.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar